KRIBO.COM – Rakyat bangsa papua harus menyadari bahwa perjuangan
papua merdeka membutuhkan proses yang sangat panjang. Jikalau perjuangan papua
merdeka akan terwujud dalam waktu dekat berarti suatu
peristiwa yang merupakan suatu keajaiban dari Tuhan saja.
“Namun, sesuai logika kita, perjuangan papua barat
membutuhkan pendekatan dialog, doplomasi yang merupakan perjuangan yang
berbobot dan yang penting diperjuangkan oleh anak-anak papua yang terdidik dan
yang mengetahui arah dan dinamika politik.”.
Perjuangan kemerdekaan papua merdeka akan mencapai
keberhasilan, jika perjuangan ini meneggakan dan menjujung nilai-nilai
Universal, yakni HAM kasih, kebenaran, keadilan, kejujuran, kedamaian dan
saling menghargai. Karena cepat atau lambat dengan proses waktu dan seleksi
kebenaran, akan dibuktikan oleh kebenaran itu sendiri. “oleh karena itu,
kebenara harus menjadi landasan perjuangan untuk encari cita-cita, pergumulan
dan kerinduan raktyat dan bangsa papua untuk merai kemerdekaan”. (Nuken)
0 comments:
Post a Comment
Gunakan kata-kata yang baik, sopan dan santun.
Dilarang keras Komentar yang berbau SARA, Pornografi, Pelecehan dan Kekerasan.
Orang Pintar Pasti Komentar Yang Berkualitas.